Topik Polda Sulsel

GMPH Sulsel menggelar aksi unjuk rasa di ruas jalan Fly Over Makassar

Metro

GMPH Sulsel Desak Polda Usut Keterlibatan Polisi dalam Tambang Ilegal CV. Cahaya Maemba

Metro | News | Sabtu, 15 Maret 2025 - 17:21 WITA

Sabtu, 15 Maret 2025 - 17:21 WITA

Zonafaktualnews.com – Gerakan Mahasiswa Peduli Hukum (GMPH) Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali turun ke jalan menggelar aksi unjuk rasa di ruas jalan Fly Over Makassar…

Kapolda Sulsel, Irjen Rusdi Hartono

Metro

Jenderal Tangguh yang Pernah Alami Kecelakaan Helikopter Kini Nahkodai Polda Sulsel

Metro | News | Kamis, 13 Maret 2025 - 18:04 WITA

Kamis, 13 Maret 2025 - 18:04 WITA

Zonafaktualnews.com – Irjen Rusdi Hartono adalah sosok jenderal tangguh yang telah teruji dalam berbagai situasi sulit. Keteguhannya semakin terbukti saat ia selamat dari kecelakaan…

Foto Ilustrasi “86”

News

Viral, 2 Kasus Narkoba di Makassar dan Wajo Diduga “86”, Duit Bicara, Hukum Mengalah?

News | Viral | Senin, 10 Maret 2025 - 03:52 WITA

Senin, 10 Maret 2025 - 03:52 WITA

Zonafaktualnews.com – Dua kasus narkoba di Makassar dan Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan tengah menjadi perbincangan hangat. Dugaan adanya praktik suap dalam penanganan kasus narkoba…

Detik-detik penangkapan Nursanti berlangsung tanpa perlawanan

Hukrim

Nursanti, Buronan Kasus Penipuan Ditangkap Polda Sulsel

Hukrim | News | Senin, 10 Maret 2025 - 00:49 WITA

Senin, 10 Maret 2025 - 00:49 WITA

Zonafaktualnews.com – Nursanti, buronan kasus penipuan dan penggelapan, akhirnya berhasil ditangkap oleh Polda Sulsel setelah sempat masuk ke dalam Daftar Pencarian Orang (DPO). Penangkapan…

Logo Forum Koalisi Rakyat Bersatu (F-KRB), Sulawesi Selatan

Metro

Polda Sulsel Diminta Berantas Skincare ‘Ilegal’ SYR Glowing, SW Glow’s dan RD Viral

Metro | News | Rabu, 5 Maret 2025 - 02:28 WITA

Rabu, 5 Maret 2025 - 02:28 WITA

Zonafaktualnews.com – Forum Koalisi Rakyat Bersatu (F-KRB) meminta Polda Sulsel dan BPOM untuk segera memberantas peredaran produk skincare ‘ilegal’ yang semakin marak di Sulawesi…

Foto Ilustrasi Penangkapan Pengedar Sabu di Wajo

Hukrim

Polda Sulsel Gagalkan Peredaran Sabu di Wajo, Sabu 101,7 Gram Disita

Hukrim | News | Selasa, 4 Maret 2025 - 18:07 WITA

Selasa, 4 Maret 2025 - 18:07 WITA

Zonafaktualnews.com – Polda Sulsel berhasil menggagalkan upaya peredaran narkotika jenis sabu di Kabupaten Wajo. Dalam operasi yang dilakukan pada Rabu (28/2/2025), tim kepolisian mengamankan…

Direktur Laksus Muhammad Ansar

Metro

Proyek PSEL Makassar Diduga Sarat Gratifikasi, Laksus Akan Laporkan ke Polda Sulsel

Metro | News | Jumat, 28 Februari 2025 - 01:43 WITA

Jumat, 28 Februari 2025 - 01:43 WITA

Zonafaktualnews.com – Lembaga Antikorupsi Sulawesi Selatan (Laksus) akan melaporkan dugaan gratifikasi pada proyek Pengolahan Sampah Energi Listrik (PSEL) Kota Makassar ke Polda Sulsel. Laksus…

Rumah Tahanan (Rutan) Makassar Kelas I

Metro

KKP Rutan Makassar Tegaskan Tak Ada Suap dan Perlakuan Istimewa Bos Skincare Ilegal

Metro | News | Sabtu, 15 Februari 2025 - 11:05 WITA

Sabtu, 15 Februari 2025 - 11:05 WITA

Zonafaktualnews.com – Kepala Kesatuan Pengamanan (KKP) Rutan Makassar Kelas I, Andi Erdiangsah Bahar, menegaskan bahwa tidak ada suap atau perlakuan istimewa terhadap tersangka kasus…

Kapolda Sulsel, Irjen Pol. Yudhiawan, bersama sejumlah pejabat utama Polda Sulsel, menembus banjir membantu warga Antang Makassar

Metro

Kapolda Sulsel Menembus Banjir, Bantu Warga Antang yang Tengah Krisis

Metro | News | Sabtu, 15 Februari 2025 - 10:34 WITA

Sabtu, 15 Februari 2025 - 10:34 WITA

Zonafaktualnews.com – Kapolda Sulsel, Irjen Pol. Yudhiawan, bersama sejumlah pejabat utama Polda Sulsel, menembus banjir untuk membantu warga Antang, Kecamatan Manggala, Kota Makassar. Kunjungan…

Foto Kolase : Tiga Owner Skincare Ilegal Diseret ke Rutan Makassar

Metro

Tangan Terborgol, 2 Sultan Skincare Ilegal dan Ratu Emas Diseret ke Rutan Makassar

Metro | News | Senin, 3 Februari 2025 - 19:32 WITA

Senin, 3 Februari 2025 - 19:32 WITA

Zonafaktualnews.com – Tiga pelaku utama dalam kasus peredaran skincare ilegal, Agus Salim, Mira Hayati, dan Mustadir Dg Sila, resmi mendekam di Rumah Tahanan Negara…

Foto Kolase : Tiga Tersangka Skincare Merkuri, Agus Salim, Mustadir Dg Sila, dan Mira Hayati

Metro

2 Tersangka Skincare Merkuri di Makassar Ditahan, “Ratu Emas” Masih “Cuti” di RS

Metro | News | Jumat, 24 Januari 2025 - 15:08 WITA

Jumat, 24 Januari 2025 - 15:08 WITA

Zonafaktualnews.com – Dua dari tiga tersangka kasus peredaran skincare berbahan merkuri di Makassar kini ditahan, sementara satu tersangka lainnya masih menjalani perawatan medis di…

Foto Kolase : Tiga Tersangka Bos Merkuri di Makassar Mengenakan Baju Oranye (Ist)

Hukrim

Dari Bisnis Glamor ke Penjara, Begini Penampilan 3 Bos Merkuri Berbaju Oranye

Hukrim | News | Selasa, 21 Januari 2025 - 13:54 WITA

Selasa, 21 Januari 2025 - 13:54 WITA

Zonafaktualnews.com – Polda Sulsel resmi menahan tiga tersangka dalam kasus peredaran kosmetik bermerkuri di Makassar. Ketiganya, yang sebelumnya dikenal dengan kehidupan glamor, kini mengenakan…

Foto Kolase Owner Kosmetik Mira Hayati, Fenny Frans dan Suami, Agus Salim

Metro

Suami Fenny Frans Dijebloskan ke Penjara, Owner Mira Hayati dan Agus Salim “Menginap” di RS

Metro | News | Selasa, 21 Januari 2025 - 07:36 WITA

Selasa, 21 Januari 2025 - 07:36 WITA

Zonafaktualnews.com – Polda Sulsel resmi menahan tiga tersangka kasus peredaran skincare bermerkuri di Makassar. Salah satu tersangka, Mustadir Dg Sila, suami dari Fenny Frans,…

Rapat Dengar Pendapat (RDP) di DPRD Sulsel Soal Kosmetik Ilegal yang Bebas Beredar

Metro

BPOM Makassar Dianggap Tak Becus Tindaki Kosmetik SYR Glowing dan SW Glow’s

Metro | News | Selasa, 14 Januari 2025 - 10:44 WITA

Selasa, 14 Januari 2025 - 10:44 WITA

Zonafaktualnews.com – Tak hanya produk Putri Glow dan Kosmetik RD Viral yang menjadi sorotan dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) di DPRD Sulsel pada Senin…

Kabid Humas Polda Sulsel Kombes Didik Supranoto (Ist)

Metro

Bripda F Selamat dari PTDH, Putusan Banding Ubah Sanksi Jadi Demosi

Metro | Minggu, 12 Januari 2025 - 11:18 WITA

Minggu, 12 Januari 2025 - 11:18 WITA

Zonafaktualnews.com – Bripda F, seorang anggota Polri yang sebelumnya dijatuhi sanksi pemberhentian tidak dengan hormat (PTDH) atas kasus pemerkosaan, berhasil lolos dari pemecatan setelah…

Tidak adanya pemasangan garis polisi di lokasi yang menjadi barang bukti dalam kasus penipuan jual beli tanah.

Metro

Penanganan Kasus Tak Profesional, H. Suradi Soroti Kinerja Penyidik Subdit 3 Polda Sulsel

Metro | Selasa, 7 Januari 2025 - 23:08 WITA

Selasa, 7 Januari 2025 - 23:08 WITA

Zonafaktualnews.com – H. Suradi, pelapor dalam kasus dugaan penipuan jual beli tanah, mengungkapkan rasa kecewa mendalam terhadap kinerja penyidik Unit 1 Subdit 3 Direktorat…

Pengacara Rudi S Gani dan Istri (Ist)

Metro

Istri Ungkap Dugaan Ancaman Sebelum Pengacara di Bone Ditembak “Pembunuh Bayaran”

Metro | Selasa, 7 Januari 2025 - 07:40 WITA

Selasa, 7 Januari 2025 - 07:40 WITA

Zonafaktualnews.com – Kasus penembakan terhadap pengacara Rudi S Gani (49) di Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan, mengungkap dugaan ancaman yang dialami korban sebelum kejadian tragis…

Foto Kolase : Tiga Owner Skincare Makassar

Metro

Kapolda Sulsel Tegaskan 3 Owner Skincare Berbahaya Akan Ditahan, Netizen : Oh Tak Mungkin!

Metro | Minggu, 5 Januari 2025 - 17:56 WITA

Minggu, 5 Januari 2025 - 17:56 WITA

Zonafaktualnews.com – Kapolda Sulsel, Irjen Pol Yudhiawan, menegaskan bahwa tiga pemilik skincare yang diduga mengedarkan produk berbahaya dengan kandungan merkuri akan segera ditahan. Penegasan…

Direktur Law Firm Misi Keadilan, Wawan Nur Rewa

Metro

Misi Keadilan Wawan Nur Rewa Ingatkan Penyelidikan Penembakan Pengacara, Jangan ‘Sampai Mati Lampu’

Metro | Kamis, 2 Januari 2025 - 18:40 WITA

Kamis, 2 Januari 2025 - 18:40 WITA

Zonafaktualnews.com – Pengacara asal Kota Makassar, Rudi S Gani (49) tewas ditembak oleh orang tak dikenal (OTK) saat malam tahun baru di Kabupaten Bone,…

Gabungan Advoka Sulsel mendatangi Mapolda Sulsel menuntut dan meminta pelaku kasus penembakan rekan sejawat di Bone ditangkap.

Metro

Gabungan Advokat Geruduk Polda Sulsel, Tuntut Keadilan atas Penembakan di Bone

Metro | Kamis, 2 Januari 2025 - 12:46 WITA

Kamis, 2 Januari 2025 - 12:46 WITA

Zonafaktualnews.com – Puluhan advokat yang tergabung dalam Gabungan Advokat Sulawesi Selatan (Sulsel) mendatangi Mapolda Sulsel di Makassar pada Kamis (2/1/2025). Kedatangan mereka bertujuan untuk…

Annar Sampetoding (Ist)

Hukrim

Annar Sampetoding Jatuh Sakit Usai Ditetapkan Tersangka Uang Palsu UIN Makassar

Hukrim | Minggu, 29 Desember 2024 - 09:59 WITA

Minggu, 29 Desember 2024 - 09:59 WITA

Zonafaktualnews.com – Politisi sekaligus pengusaha asal Makassar, Annar Salahuddin Sampetoding (ASS), jatuh sakit setelah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus produksi uang palsu di Kampus…