Protes Penghancuran Masjid di China, Warga Bentrok dengan Polisi

Selasa, 30 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Benturan antara pasukan dan protestor di Yunnan

i

Benturan antara pasukan dan protestor di Yunnan

Zonafaktualnews.com – China kerahkan ratusan polisi ke kota Nagu, provinsi Yunnan setelah bentrokan meletus.

Bentrokan polisi dan warga muslim terjadi atas rencana penghancuran masjid.

Berdasarkan laporan yang dimuat Malaymail pada Selasa (30/5/2023).

ADVERTISEMENT

Klik untuk Hubungi via WhatsApp

Klik gambar untuk terhubung ke WhatsApp

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pemerintah Yunnan ingin melanjutkan upaya empat menara dan atap kubah Masjid Najiaying yang memicu kemarahan masyarakat Muslim di Nagu.

BACA JUGA :  Membangkang Putusan Pengadilan, SYL Dilaporkan ke Polisi

“Mereka ingin melanjutkan penghancuran paksa. Masjid adalah rumah bagi umat Islam seperti kami. Jika mereka mencoba merobohkannya, kami pasti tidak akan membiarkan mereka,” katanya

Kerusuhan sendiri meletus sejak akhir pekan kemarin, dengan para aparat keamanan membawa pentungan dan tameng anti huru hara untuk memukul massa di luar masjid yang melemparkan benda ke arah mereka.

BACA JUGA :  Suhu Bumi Tembus Rekor Terpanas Tahun Ini

Menurut saksi mata, polisi melakukan banyak penangkapan dan tetap berjaga di daerah itu hingga Senin (29/5/2023).

Di bawah pemerintahan Xi Jinping, sejak satu dekade lalu, China berusaha keras untuk mengontrol lebih ketat kebebasan beragama di negaranya.

Dengan tindakan kerasnya terhadap masyarakat Muslim, Beijing mengklaim bahwa mereka sedang memerangi terorisme dan ekstremisme, seperti yang dialami satu juga warga Uighur.

BACA JUGA :  JK Minta Jokowi Tidak Terlalu Melibatkan Diri dalam Politik

 

Editor : Isal

Berita Terkait

Muhsin Hendricks, Imam Pembela LGBTQ+ Tewas Ditembak
Trump PHK Ribuan Pegawai Pemerintahan AS Demi Efisiensi Anggaran
Saham Tesla Merosot, Kekayaan Elon Musk Lenyap Ratusan Miliar Dolar
Viral, Rakyat Suriah Bongkar Neraka Penyiksaan Rezim Diktator Bashar Al Assad
Salwan Momika Pembakar Al-Qur’an Tewas, Netizen : Terkutuklah Kau Jahanam
Modus Curi Data DeepSeek Terungkap, Peneliti AS Bongkar Kecurangan AI China
AI China DeepSeek Bikin AS Panik, Serangan Siber Dilancarkan
Gencatan Senjata Pecah di Gaza, 82 Tewas dan 200 Tahanan Dibebaskan Israel

Berita Terkait

Minggu, 16 Februari 2025 - 18:52 WITA

Muhsin Hendricks, Imam Pembela LGBTQ+ Tewas Ditembak

Sabtu, 15 Februari 2025 - 02:36 WITA

Trump PHK Ribuan Pegawai Pemerintahan AS Demi Efisiensi Anggaran

Rabu, 12 Februari 2025 - 01:08 WITA

Saham Tesla Merosot, Kekayaan Elon Musk Lenyap Ratusan Miliar Dolar

Jumat, 7 Februari 2025 - 16:58 WITA

Viral, Rakyat Suriah Bongkar Neraka Penyiksaan Rezim Diktator Bashar Al Assad

Minggu, 2 Februari 2025 - 10:56 WITA

Salwan Momika Pembakar Al-Qur’an Tewas, Netizen : Terkutuklah Kau Jahanam

Berita Terbaru

Coretan Dinding Tagar #AdiliJokowi Semakin Menguat

Nasional

Rakyat Muak, Coretan #AdiliJokowi Tembus Setiap Dinding Kota

Senin, 17 Feb 2025 - 21:16 WITA