Mobil Rombongan Anies Baswedan Alami Kecelakaan Beruntun

Senin, 18 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mobil Rombongan Anies Baswedan Alami Kecelakaan Beruntun

i

Mobil Rombongan Anies Baswedan Alami Kecelakaan Beruntun

Zonafaktualnews.com – Mobil rombongan Capres 1 Anies Baswedan alami kecelakaan beruntun.

Peristiwa tersebut terjadi saat rombongan melakukan kegiatan kampanye di Desa Paya Demam Dua Kecamatan Pante Bidari, Aceh Timur wilayah Aceh, pada Minggu (17/12/2023).

Dalam insiden itu, Anies Baswedan dipastikan selamat. Dikatakan pihak kepolisian, usai kejadian tersebut, rombongan utama dapat melanjutkan kegiatan kampanye di Aceh dengan lancar.

“Untuk rombongan utama tidak terlibat kecelakaan dan tetap menuju lokasi melaksanakan kegiatan di Masjid Ba’alawa Aceh Timur. Saat ini, rombongan telah tiba di Langsa untuk kegiatan selanjutnya,” kata Dirlantas Polda Aceh Kombes M Iqbal Alqudusy.

Iqbal Alqudusy mengatakan, kecelakaan beruntun terjadi pada pukul 13.40 WIB. Saat itu, kecelakaan terjadi di Jalan Lintas Medan – Banda Aceh Ds Paya Demam Dua, Pante Bidari, Aceh Timur.

BACA JUGA :  Anies Sebut Prabowo Tak Tahan Jadi Oposisi karena Tidak Bisa Berbisnis

“Kendaraan yang terlibat Mobar Isuzu Doble Cabin Nopol 14679-1 dengan Mobar Mitsubishi Tronton BK 8440 XE Serta Mopen Toyota Kijang Innova BK 1694 NR,” jelasnya.

Dalam peristiwa tersebut tidak ada korban jiwa. Dijelaskan Iqbal, rombongan Anies Baswedan terbagi menjadi dua rombongan.

Dengan rincian rombongan Capres Anies Baswedan merupakan rombangan utama. Total, dua kendaraan iring-iringan yang mengalami kecelakaan.

BACA JUGA :  Luar Biasa Wir, Anies Tak Lapor Meski Dihina Pendukung Paslon Lain

 

 

Editor : Id Amor

Berita Terkait

Megawati Kirim Minyak Urut ke Prabowo, Apa Pesan yang Tersirat?
Rocky Gerung Sebut Kasus Hasto Adalah Cara Jokowi Balas Dendam ke Megawati
Hasto Tersangka KPK, Rocky Gerung Sebut Ambisi Jokowi Ingin Ambil Alih PDIP
Beda Pilihan Politik, KIS Warga Jeneponto Diubah Jadi Status Meninggal
Mantan Pacar Kaesang Bahas Gratifikasi dengan Sekjen PDIP
Dituding Biang Kerok Kekalahan SEHATI, Mario David Laporkan Fitnah ke Polisi
PDIP Ucapkan Terima Kasih, Pramono-Rano Menang Satu Putaran di Pilgub Jakarta
H. Aras Pukau Peserta dengan Sikap Santun di Apel Siaga Bawaslu Barru

Berita Terkait

Rabu, 22 Januari 2025 - 10:31 WITA

Megawati Kirim Minyak Urut ke Prabowo, Apa Pesan yang Tersirat?

Kamis, 26 Desember 2024 - 14:20 WITA

Rocky Gerung Sebut Kasus Hasto Adalah Cara Jokowi Balas Dendam ke Megawati

Selasa, 24 Desember 2024 - 21:11 WITA

Hasto Tersangka KPK, Rocky Gerung Sebut Ambisi Jokowi Ingin Ambil Alih PDIP

Minggu, 15 Desember 2024 - 11:44 WITA

Beda Pilihan Politik, KIS Warga Jeneponto Diubah Jadi Status Meninggal

Kamis, 5 Desember 2024 - 18:22 WITA

Mantan Pacar Kaesang Bahas Gratifikasi dengan Sekjen PDIP

Berita Terbaru

Aplikasi Byond BSI Error (Tangkapan Layar)

Nasional

Aplikasi Byond BSI Error, Nasabah Keluhkan Gangguan Transaksi

Selasa, 11 Feb 2025 - 00:07 WITA