Tragis! Melerai Keributan Tetangga, Pemuda Tewas Ditikam

Senin, 6 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi ditikam/net

Ilustrasi ditikam/net

Zonafaktualnews.com – Seorang pemuda di Kabupaten Sinjai, Sulawesi Selatan berakhir tragis, ia tewas ditikam tetangganya sendiri.

Dari informasi yang dihimpun, sebelum tewas, korban RZ (30) hanya melerai pelaku yang sedang berselisih

“RZ menjadi korban. Padahal korban hanya berusaha melerai perselisihan,” kata Kasat Reskrim Polres Sinjai AKP Syahruddin, Minggu (5/2/2023)

Awalnya, tetangga korban yakni MS dan AS berselisih di Desa Patalassang, Kecamatan Sinjai Timur, Sinjai, Minggu (5/2/2023) sekira pukul 01.30 Wita dini hari.

Perselisihan itu kemudian memburuk karena MS hendak menikam AS.

Saat kondisi yang genting itu, korban RZ segera datang untuk melerai. Namun, RZ justru terkena tikaman MS.

“Korban RZ datang untuk melerai namun yang ditusuk badik oleh pelaku MS,” kata Syahruddin.

BACA JUGA :  Politikus PAN dan Golkar Ditangkap Saat Ingin Nyabu di Hotel Makassar

“Korban mengalami luka tusuk pada bagian dada tembus paru-paru,” ujarnya.

RZ sendiri awalnya hanya dibawa ke rumahnya. Selanjutnya korban dilarikan ke RSUD Sinjai karena mengalami pendarahan hebat

“Saat menjalani perawatan korban dinyatakan meninggal dunia. Sedangkan untuk pelaku kita amankan di Mapolres Sinjai untuk pemeriksaan lebih lanjut,” tandasnya

Editor : Isal

Berita Terkait

Tambang Ilegal di Pajukukang Bantaeng Terus Beroperasi, SEMMI Desak Tindakan Hukum
Diduga Jadi Sarang Jaringan Narkoba, Lapas Narkotika Sungguminasa Digeledah Polisi
Proyek Sentra UMKM Rp9 Miliar Gagal, Kejari Takalar Diminta Seret Para Penanggung Jawab
APHI Bongkar Praktik Kotor, Narkotika Diduga Beredar Bebas di Lapas Takalar
Hilangnya Setengah Bal Sabu, Ada Permainan Kotor di Balik Kasus Wajo?
SPBU Kalabbirang Dituding Bermain BBM, Mahasiswa Desak DPRD Takalar Bertindak
Takaran BBM Dikorupsi, SPBU Rama di Barru Disegel
Audit BUMDes Rp 14 Miliar Jalan di Tempat, Plt Inspektorat Takalar No Comment

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 21:49 WITA

Tambang Ilegal di Pajukukang Bantaeng Terus Beroperasi, SEMMI Desak Tindakan Hukum

Rabu, 19 Maret 2025 - 02:26 WITA

Diduga Jadi Sarang Jaringan Narkoba, Lapas Narkotika Sungguminasa Digeledah Polisi

Rabu, 19 Maret 2025 - 02:02 WITA

Proyek Sentra UMKM Rp9 Miliar Gagal, Kejari Takalar Diminta Seret Para Penanggung Jawab

Senin, 17 Maret 2025 - 01:52 WITA

APHI Bongkar Praktik Kotor, Narkotika Diduga Beredar Bebas di Lapas Takalar

Sabtu, 15 Maret 2025 - 17:00 WITA

Hilangnya Setengah Bal Sabu, Ada Permainan Kotor di Balik Kasus Wajo?

Berita Terbaru