Menteri Agama Serukan Shalat Gaib untuk Palestina, Massa Aksi: Sudah Pak

Minggu, 5 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Agama Serukan Shalat Gaib untuk Palestina, Massa Aksi: Sudah Pak

Menteri Agama Serukan Shalat Gaib untuk Palestina, Massa Aksi: Sudah Pak

Zonafaktualnews.com – Menteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas mengajak agar warga Indonesia, khususnya yang beragama Islam menggelar Shalat Gaib untuk mendoakan para syuhada Palestina.

Seruan itu disampaikannya saat berorasi dalam Aksi Bela Palestina di Kawasan Monumen Nasional (Monas), Minggu (5/11/2023).

“Kita semua berkumpul disini karena kita mencintai bangsa Palestina, karena mencintai rakyat palestina,

Oleh karena itu saya hanya ingin mengajak semua untuk bersama-sama melakukan Shalat Gaib untuk para syahid yang menjadi korban Israel,” ujar Yaqut.

Ajakan tersebut direspon sebagian massa aksi yang kompak menyahut. “Sudah pak, Sudah” ungkap mereka

Menurut Yaqut, para syuhada yang gugur merupakan korban agresi Israel. Dia pun menyerukan agar masyarakat Indonesia mendoakan kemerdekaan Palestina.

BACA JUGA :  Satu Persatu Propoganda Busuk Israel Terbongkar

“Para syahid yang menjadi korban Israel yang menjadi korban agresi Israel dan sekaligus mendoakan agar bangsa Palestina segera mendapatkan kedamaian keadilan dan kemerdekaannya,” kata Yaqut.

Permasalahan yang dihadapi Palestina saat ini dinilai Yaqut bukan hanya urusan agama tertentu, melainkan kemanusiaan.

Oleh sebab itu, masyarakat Indonesia, apapun agamanya diharapkan mendukung kemerdekaan bagi Palestina.

BACA JUGA :  100 Warga Rafah Tewas Dibombardir Zionis Israel

 

 

Editor : Id Amor

Berita Terkait

Pukat UGM Desak KPK Periksa Jokowi Terkait Dugaan Korupsi Proyek Whoosh
Luar Biasa! Bahlil Lahadalia Meski Dihina dan Dijelekkan dengan Meme Tetap Memaafkan
Purbaya Geram! Coretax Triliunan Error Ternyata Digarap Programmer Selevel SMA
Roy Suryo Sentil Gibran Sebut Tak Boleh Asam Sulfat Racuni Republik Indonesia
Psikiater UI dr. Mintarsih Soroti Dana Pemda Rp234 Triliun Mengendap
Purbaya Bakal Sikat Semua Mafia dan “Pemain Besar”, Nama-nama Sudah Dikantongi
Prabowo Saksikan Penyerahan Rp13,25 Triliun Dikembalikan dari Kasus Korupsi CPO
Prabowo Ultimatum Reshuffle Menteri Nakal: “Tiga Kali Peringatan, Ganti”

Berita Terkait

Kamis, 30 Oktober 2025 - 14:57 WITA

Pukat UGM Desak KPK Periksa Jokowi Terkait Dugaan Korupsi Proyek Whoosh

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 17:15 WITA

Luar Biasa! Bahlil Lahadalia Meski Dihina dan Dijelekkan dengan Meme Tetap Memaafkan

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 16:39 WITA

Purbaya Geram! Coretax Triliunan Error Ternyata Digarap Programmer Selevel SMA

Jumat, 24 Oktober 2025 - 13:26 WITA

Roy Suryo Sentil Gibran Sebut Tak Boleh Asam Sulfat Racuni Republik Indonesia

Kamis, 23 Oktober 2025 - 13:11 WITA

Psikiater UI dr. Mintarsih Soroti Dana Pemda Rp234 Triliun Mengendap

Berita Terbaru