Ganjar Pranowo Bukan Siapa-siapa Tanpa Jokowi dan Mega

Minggu, 15 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ganjar Pranowo, Jokowi, dan Megawati

Ganjar Pranowo, Jokowi, dan Megawati

Zonafaktualnews.comGanjar Pranowo bukanlah siapa-siapa tanpa sokongan Jokowi dan Megawati Soekarnoputri

Pandangan politik itu disampaikan Direktur Eksekutif Indonesia Political Opinion (IPO) Dedi Kurnia, Minggu (15/1/2023).

“Penopang elektabilitas Ganjar didominasi faktor Megawati dan Jokowi, tanpa mereka ini Ganjar bukan siapa-siapa,” kata Dedi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Dedi, situasi saat ini membuat Ganjar sulit mencari celah untuk menonjol tanpa Jokowi dan Megawati.

BACA JUGA :  Terendus Kabar, PKS Akan Tinggalkan Anies dan Cak Imin

Dengan demikian, Gubernur Jateng dua periode itu karir politiknya tidak akan naik kalau pindah partai seperti PSI.

“Tidak menjamin kecemerlangan karier politiknya, bagi PSI tentu akan menguntungkan, tetapi bagi Ganjar tidak,” demikian analisa Dedi.

Ganjar adalah nama yang diusung oleh PSI menjadi calon presiden bersama Yenny Wahid sebagai calon wakil presiden.

BACA JUGA :  Diduga Terlibat Korupsi di DJKA Kemenhub, Hasto Dipanggil KPK

Manuver PSI ini membuat Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri naik pitam.

Kabarnya Wakil Ketua Dewan Pembina Grace Natalie pun akhirnya sempat meminta maaf kepada Megawati

 

Editor : Isal

Berita Terkait

Kinerja Menteri HAM Dinilai Terburuk Versi Celios, Pigai Sebut Survei Itu Alat Kejahatan
Rocky Gerung Sebut Jokowi Terjepit, ‘Mark-Up’ Kereta Cepat Tak Bisa Dihindari
Prabowo Tolak Jadi Tameng Jokowi dan Gibran Terkait Kasus Ijazah
Golkar Luwu Timur Sambut Ultah Partai ke-61 dengan Pasar Murah dan Baksos
Pengamat Politik Sindir Gibran, Janji 19 Juta Pekerjaan Malah Bikin PHK Meningkat
Media Sosial Ramai Plesetan MBG Jadi Makan Beracun Gratis, Legislator PDIP Prihatin
Prabowo Lantik 11 Pejabat Baru, Kabinet Merah Putih Kini Lengkap
Prabowo “Cuci Gudang”, 5 Menteri Termasuk Sri Mulyani Terdepak dari Kabinet

Berita Terkait

Rabu, 22 Oktober 2025 - 10:59 WITA

Kinerja Menteri HAM Dinilai Terburuk Versi Celios, Pigai Sebut Survei Itu Alat Kejahatan

Senin, 20 Oktober 2025 - 13:59 WITA

Rocky Gerung Sebut Jokowi Terjepit, ‘Mark-Up’ Kereta Cepat Tak Bisa Dihindari

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 18:19 WITA

Prabowo Tolak Jadi Tameng Jokowi dan Gibran Terkait Kasus Ijazah

Selasa, 7 Oktober 2025 - 10:47 WITA

Golkar Luwu Timur Sambut Ultah Partai ke-61 dengan Pasar Murah dan Baksos

Senin, 6 Oktober 2025 - 02:51 WITA

Pengamat Politik Sindir Gibran, Janji 19 Juta Pekerjaan Malah Bikin PHK Meningkat

Berita Terbaru