News Metro

Kondisi cuaca ekstrem berupa hujan lebat dan petir di wilayah Makassar, Sulawesi Selatan, seiring peringatan dini BMKG terkait potensi banjir dan gelombang laut tinggi di sejumlah daerah. (Ilustrasi)

Metro

Cuaca Ekstrem Mengintai Sulsel, BMKG Ingatkan Banjir dan Gelombang Tinggi

Metro | News | Kamis, 22 Januari 2026 - 02:27 WITA

Kamis, 22 Januari 2026 - 02:27 WITA

Zonafaktualnews.com – Cuaca ekstrem disertai potensi banjir dan gelombang laut tinggi mulai mengintai sejumlah wilayah di Sulawesi Selatan. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG)…

Ilustrasi Geng motor di Makassar

Metro

Usai Pesta Miras, Geng Motor di Makassar Serang Warga dan Rusaki Kantor Ekspedisi

Metro | News | Selasa, 20 Januari 2026 - 12:25 WITA

Selasa, 20 Januari 2026 - 12:25 WITA

Zonafaktualnews.com – Sebanyak 12 orang pelaku geng motor di Kota Makassar, berhasil diamankan aparat kepolisian usai terlibat aksi penyerangan terhadap warga serta perusakan kantor…

Danrem 141/Toddopuli Brigjen TNI Andre Clift Rumbayan (kiri) saat konferensi pers, sempat menyatakan kotak oranye yang ditemukan merupakan black box pesawat ATR 42-500.

Metro

Danrem Ralat Pernyataan, Kotak Oranye di Gunung Bulusaraung Bukan Black Box ATR 42-500

Metro | News | Senin, 19 Januari 2026 - 02:46 WITA

Senin, 19 Januari 2026 - 02:46 WITA

Zonafaktualnews.com – Komandan Korem (Danrem) 141/Toddopuli, Brigjen TNI Andre Clift Rumbayan, meralat pernyataannya usai konferensi pers terkait temuan kotak berwarna oranye dalam operasi pencarian…

Petugas gabungan TNI, Polri, dan Basarnas menunjukkan perangkat berwarna oranye yang diduga merupakan black box pesawat ATR 42-500 yang ditemukan dalam operasi pencarian di kawasan Gunung Bulusaraung, Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan, Minggu (18/1/2026).

Metro

Perangkat Oranye Diduga Black Box ATR 42-500 Ditemukan di Gunung Bulusaraung

Metro | News | Minggu, 18 Januari 2026 - 21:37 WITA

Minggu, 18 Januari 2026 - 21:37 WITA

Zonafaktualnews.com – Perangkat oranye diduga Black box pesawat ATR 42-500 berhasil ditemukan dalam radius sekitar 700 meter dari puncak Gunung Bulusaraung, Kabupaten Pangkep, usai…

Tim SAR gabungan melakukan penyisiran di lokasi ditemukannya serpihan pesawat ATR 42-500 di lereng Gunung Bulusaraung, perbatasan Maros–Pangkep, Sulawesi Selatan, Minggu (18/1/2026). Medan terjal dan berkabut menyulitkan proses pencarian serta evakuasi. (Ist).

Metro

Pesawat ATR 42-500 Diduga Tabrak Gunung, Serpihan Ditemukan di Bulusaraung

Metro | News | Minggu, 18 Januari 2026 - 19:25 WITA

Minggu, 18 Januari 2026 - 19:25 WITA

Zonafaktualnews.com – Upaya pencarian pesawat ATR 42-500 yang sebelumnya dilaporkan hilang mulai menunjukkan titik terang. Tim SAR gabungan menemukan sejumlah serpihan pesawat di wilayah…

Bentrok massa dalam Demo Pemekaran Luwu Tengah didepan Kantor Gubernur Sulsel

Metro

Demo Pemekaran Luwu Tengah Ricuh, 7 Orang Luka dan Pagar Kantor Gubernur Rusak

Metro | News | Selasa, 13 Januari 2026 - 01:35 WITA

Selasa, 13 Januari 2026 - 01:35 WITA

Zonafaktualnews.com – Demo Pemekaran Luwu Tengah yang digelar puluhan mahasiswa dan warga yang tergabung dalam Aliansi Wija To Luwu di depan Kantor Gubernur Sulsel…

Banjir merendam pemukiman warga di Biringkanaya Makassar (Ist).

Metro

Banjir Rendam Biringkanaya Makassar, Puluhan Warga Terpaksa Mengungsi

Metro | News | Minggu, 11 Januari 2026 - 19:39 WITA

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:39 WITA

Zonafaktualnews.com – Wilayah Kodam III di Kelurahan Katimbang, Kecamatan Biringkanaya, Kota Makassar dilanda banjir usai hujan lebat mengguyur kawasan tersebut pada Sabtu malam (10/1/2026)….

Nur Amin Tantu mengenakan baju hitam (tengah) didampingi dua kuasa hukumnya.

Metro

Tenang tapi Mematikan, Strategi Hukum Nur Amin Tantu Bikin DPD Kosipa Terancam

Metro | News | Jumat, 9 Januari 2026 - 12:03 WITA

Jumat, 9 Januari 2026 - 12:03 WITA

Zonafaktualnews.com – Strategi hukum yang tenang namun efektif diterapkan kuasa hukum Nur Amin Tantu, Wawan Nur Rewa, dalam menghadapi laporan pidana terhadap kliennya. Hasilnya,…

Ilustrasi seorang wanita di Makassar diperkosa oleh majikan dan istri pelaku ikut merekam

Metro

Disekap dan Diancam, Wanita di Makassar Diperkosa 2 Kali Majikan, Istri Ikut Merekam

Metro | News | Minggu, 4 Januari 2026 - 03:19 WITA

Minggu, 4 Januari 2026 - 03:19 WITA

Zonafaktualnews.com – Seorang wanita berusia 22 tahun di Makassar, Sulawesi Selatan, diperkosa oleh majikannya usai disekap dan diancam. Dugaan pemerkosaan tersebut terjadi di rumah…

Ilustrasi juru parkir liar menyetor kepada sosok “orang kuat”

Metro

Isu Parkir Liar di Makassar Dibekingi “Orang Kuat”, DPRD Desak ARA Buka Identitas

Metro | News | Jumat, 2 Januari 2026 - 02:59 WITA

Jumat, 2 Januari 2026 - 02:59 WITA

Zonafaktualnews.com – Praktik parkir liar di Kota Makassar, Sulawesi Selatan disebut-sebut dibekingi oleh sosok “orang kuat” Dugaan tersebut memicu reaksi DPRD Kota Makassar yang…

Pesta kembang api dan petasan menyala di kawasan Pantai Losari, Makassar, saat pergantian Tahun Baru 2026.

Metro

Larangan Petasan Tahun Baru Mandul, Wali Kota Makassar Dicemooh Warga: “Paccei, Kodong!”

Metro | News | Kamis, 1 Januari 2026 - 02:27 WITA

Kamis, 1 Januari 2026 - 02:27 WITA

Zonafaktualnews.com – Imbauan dan larangan terkait izin tempat serta penggunaan kembang api dan petasan pada malam pergantian Tahun Baru 2026 yang dikeluarkan Polda Sulsel…

Foto ilustrasi - Seorang pria menutup hidung karena “bau busuk” simbolik dari praktik kongkalikong dan korupsi tender.

Metro

Bau Busuk Tender Rp200 M Tercium, Dugaan Kongkalikong di Satker PU Sulsel Dilaporkan

Metro | News | Selasa, 30 Desember 2025 - 20:36 WITA

Selasa, 30 Desember 2025 - 20:36 WITA

Zonafaktualnews.com – Lembaga Antikorupsi Sulsel (Laksus) melaporkan dugaan pemufakatan jahat sejumlah paket proyek di Satker Pelaksanaan Prasarana Strategis Kementerian Pekerjaan Umum Sulawesi Selatan ke…

Salah satu Ketua RT 04 RW 07 Kelurahan Paropo, Kecamatan Panakkukang, Kota Makassar, Ipul, membagikan momen pelantikan Ketua RT/RW di media sosial.

Metro

6.032 Ketua RT/RW di Makassar Resmi Dilantik, Pelayanan Lingkungan Ditekankan

Metro | News | Selasa, 30 Desember 2025 - 01:16 WITA

Selasa, 30 Desember 2025 - 01:16 WITA

Zonafaktualnews.com – Sebanyak 6.032 Ketua RT/RW di Makassar resmi dilantik dan diminta menjadikan pelayanan lingkungan sebagai prioritas utama dalam menjalankan tugas di tengah masyarakat….

Lapak pedagang petasan masih beroperasi di Kota Makassar meski larangan telah ditegaskan Polda Sulsel dan Pemkot Makassar menjelang perayaan malam Tahun Baru.

Metro

Larangan Polda Sulsel dan Pemkot Makassar Dicuekin Pedagang Petasan

Metro | News | Senin, 29 Desember 2025 - 14:41 WITA

Senin, 29 Desember 2025 - 14:41 WITA

Zonafaktualnews.com – Larangan Polda Sulsel dan Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar terkait penggunaan serta peredaran petasan pada malam Tahun Baru 2026 belum sepenuhnya dipatuhi di…

Ilustrasi rapor merah sebagai simbol kritik PB IPMIL Raya terhadap kinerja Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman dan Ketua DPRD Sulsel Andi Rachmatika Dewi (Cicu) di penghujung akhir tahun 2025.

Metro

Kado Pahit Akhir Tahun, Andi Sudirman dan Ketua DPRD Sulsel Dapat Rapor Merah

Metro | News | Minggu, 28 Desember 2025 - 21:39 WITA

Minggu, 28 Desember 2025 - 21:39 WITA

Zonafaktualnews.com – Pengurus Besar Ikatan Pelajar Mahasiswa Indonesia Luwu Raya (PB IPMIL Raya) memberikan rapor merah kepada Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman dan Ketua…

Foto ilustrasi papan larangan pesta kembang api terpasang di area publik sebagai simbol penegakan aturan jelang malam Tahun Baru.

Metro

Polda Sulsel dan Pemkot Makassar Bakal Sikat Pesta Kembang Api Tahun Baru

Metro | News | Sabtu, 27 Desember 2025 - 03:34 WITA

Sabtu, 27 Desember 2025 - 03:34 WITA

Zonafaktualnews.com – Polda Sulsel bersama Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar memastikan tidak ada ruang bagi pesta kembang api maupun petasan pada malam pergantian Tahun Baru…

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA), Yahdi Hasan

Metro

Martabat Aceh Dihina, DPRA Minta Konten TikTok Widiadagelanpolitikreal Ditindak

Metro | News | Rabu, 24 Desember 2025 - 18:59 WITA

Rabu, 24 Desember 2025 - 18:59 WITA

Zonafaktualnews.com – Di tengah suasana duka akibat bencana banjir bandang yang melanda Aceh dan sekitarnya, muncul gelombang reaksi tajam atas konten di media sosial…

Ketua Umum Perhimpunan Mahasiswa Hukum Indonesia (Permahi), Rifqi Maulana

Metro

Permahi Kritik Pemerintah Pusat Lalai Tangani Krisis Ekologi Pascabanjir Aceh

Metro | News | Rabu, 24 Desember 2025 - 14:33 WITA

Rabu, 24 Desember 2025 - 14:33 WITA

Zonafaktualnews.com – Ketua Umum Perhimpunan Mahasiswa Hukum Indonesia (Permahi), Rifqi Maulana, menilai negara belum hadir secara utuh dalam menangani dampak banjir besar yang melanda…

Warga Desa Rampoang, Kecamatan Tanalili, Kabupaten Luwu Utara, membentangkan spanduk penolakan pembangunan Yon TP 872/Andi Djemma yang dinilai merugikan masyarakat, sesuai hasil RDP DPRD Sulsel, Selasa (23/12/2025).

Metro

Gubernur Sulsel Diminta Tak Cuekin Warga Rampoang Soal Polemik Lahan Yon TP 872

Metro | News | Selasa, 23 Desember 2025 - 19:24 WITA

Selasa, 23 Desember 2025 - 19:24 WITA

Zonafaktualnews.com – Forum Koalisi Rakyat Bersatu (F-KRB) meminta Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman, meluangkan waktu untuk bertemu langsung dengan lima perwakilan warga Desa…

Markas Detasemen Polisi Militer (Denpom) XIV/4 Makassar

Metro

Kodam XIV/Hasanuddin Klarifikasi Usai PT BSP Tepis Tuduhan Oknum PM Bekingan

Metro | News | Senin, 22 Desember 2025 - 15:04 WITA

Senin, 22 Desember 2025 - 15:04 WITA

Zonafaktualnews.com – Kodam XIV/Hasanuddin mengklarifikasi terkait tuduhan oknum anggota TNI Polisi Militer (PM) membekingi PT Bayu Saputra Perkasa (PT BSP) di Kota Makassar. Klarifikasi…

Wawan Nur Rewa saat diwawancarai salah satu YouTuber di Makassar.

Metro

Fitnah Murahan! Kuasa Hukum PT BSP Bantah Dibekingi Oknum Polisi Militer

Metro | News | Minggu, 21 Desember 2025 - 22:59 WITA

Minggu, 21 Desember 2025 - 22:59 WITA

Zonafaktualnews.com – Kuasa hukum PT Bayu Saputra Perkasa (BSP), Wawan Nur Rewa, angkat bicara menanggapi beredarnya rumor di sejumlah platform media sosial yang menuding…

Vonis terhadap owner skincare Mira Hayati dalam perkara kosmetik bermerkuri (Ilustrasi)

Metro

Jejak Vonis Drama Meja Hijau Owner Mira Hayati Berubah-ubah Bak Barang Lelang

Metro | News | Minggu, 21 Desember 2025 - 19:48 WITA

Minggu, 21 Desember 2025 - 19:48 WITA

Zonafaktualnews.com – Vonis terhadap owner skincare Mira Hayati dalam perkara kosmetik bermerkuri seolah bergerak naik-turun bak harga barang di ruang pelelangan. Dari putusan awal…

Ketua DPC GMNI Luwu Utara, Fahmi (kanan), bersama Totok Suryawan, putra Presiden pertama Republik Indonesia Ir. Soekarno, saat berada di Gedung Konferensi Asia-Afrika, Bandung, Jawa Barat. (Ist)

Metro

DPRD Sulsel Diminta Segera Realisasikan Keputusan RDP Soal Polemik Lahan Yon TP 872

Metro | News | Minggu, 21 Desember 2025 - 01:20 WITA

Minggu, 21 Desember 2025 - 01:20 WITA

Zonafaktualnews.com – Ketua Dewan Pimpinan Cabang Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Luwu Utara, Fahmi meminta DPRD Sulsel segera merealisasikan keputusan RDP terkait polemik lahan…