Ganjar Balas Prabowo Soal Kebudayaan, Masa Takut Sama Pentas Butet?

Minggu, 4 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Debat Capres terakhir

Debat Capres terakhir

Zonafaktualnews.com – Ganjar Pranowo membalas Capres 02 Prabowo Subianto soal masalah kebudayaan.

Dalam paparannya, Ganjar menyinggung soal pentas seniman Butet Kertaredjasa.

Ganjar mengatakan bahwa birokrat semestinya bisa memberi fasilitas para seniman dan budayawan tampil menghasilkan seni yang indah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kalau benturannya antara budaya dan birokrasi, sikap birokrat. Birokrat itu cukup fasilitasi saja dan para pelaku seni, budayawan dia lah yang mengerjakan,

Maka budaya akan tumbuh dan pemerintah akan bisa melihat bagaimana proses kreatif itu berjalan,” kata Ganjar dalam Debat Pilpres 2024 yang digelar KPU di JCC, Senayan, Jakarta, Minggu (4/2/2024).

Ganjar lantas menyinggung pemerintah seharusnya bisa melindungi para pelaku seni, bukan memperluas intervensi.

BACA JUGA :  Prabowo Tolak Jadi Cawapres Ganjar, PDIP Sebut Tak Ada Kawin Paksa

Dia menyayangkan adanya sejumlah intervensi terhadap para pelaku seni, dalam membuat karya hingga sekarang.

“Kalau lah mereka kemudian berekspresi, pemerintah nggak perlu takut. Masa takut sama pentasnya Butet, kamu boleh lho pentas, tapi nggak usah ngomong politik, enggak,” tegasnya.

Ganjar juga megatakan bahwa pemerintah mesti mendapat kritik dari mana pun, termasuk dari para seniman dan budayawan.

BACA JUGA :  Ganjar Sindir 13 Orang Hilang, Prabowo: Itu Tendensius Pak

Ganjar menuturkan kritik tersebut jelas menjadi perhatian, soal bagaimana menjalankan negara yang adil dan makmur untuk rakyatnya.

“Pemerintah mesti dikritik. Pemerintah mesti waras, pemerintah mesti dalam track dan biarkan mereka mengekspresikan dengan dengan seninya dengan karakternya, dengan budayanya,” terangnya.

 

 

Editor : Id Amor

Berita Terkait

Damai Hari Lubis Tepis Isu Permohonan Maaf Datangi Jokowi Bersama Eggi Sudjana
Gerah Diseret Isu Ijazah Palsu Jokowi, SBY–Megawati Pertimbangkan Langkah Hukum
Proses Pemilihan RT di Rappokalling Diduga Penuh Settingan, Warga Geruduk Lurah
Suara Seri, RW 006 Karampuang Tentukan Ketua Usai “Digoccang”, Husain Terpilih
Pemilihan RT/RW Sarat Masalah, Canvasser MuLIA Tagih Janji, Jawaban Appi Bikin Kecewa
Banjir Berulang di Tripa, Ketua Fraksi NasDem Dorong Pemindahan Alur Sungai Lamie
Denny Indrayana Buka-bukaan Alasan Bela Roy Suryo: “Hukum Sedang Diperalat”
Pengacara Roy Suryo Telanjangi Penegakan Hukum, Firli dan Silfester Dibiarkan Bebas

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 21:40 WITA

Damai Hari Lubis Tepis Isu Permohonan Maaf Datangi Jokowi Bersama Eggi Sudjana

Kamis, 1 Januari 2026 - 20:21 WITA

Gerah Diseret Isu Ijazah Palsu Jokowi, SBY–Megawati Pertimbangkan Langkah Hukum

Selasa, 16 Desember 2025 - 19:03 WITA

Proses Pemilihan RT di Rappokalling Diduga Penuh Settingan, Warga Geruduk Lurah

Selasa, 9 Desember 2025 - 21:58 WITA

Suara Seri, RW 006 Karampuang Tentukan Ketua Usai “Digoccang”, Husain Terpilih

Senin, 8 Desember 2025 - 20:28 WITA

Pemilihan RT/RW Sarat Masalah, Canvasser MuLIA Tagih Janji, Jawaban Appi Bikin Kecewa

Berita Terbaru