Rudi Kawinda Titus, Jurnalis Tionghoa yang Berkontribusi Besar di Zona Merah Grup Tutup Usia

Sabtu, 12 April 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rudi Kawinda Titus (Dok)

Rudi Kawinda Titus (Dok)

Zonafaktualnews.com – Jurnalis berdarah Tionghoa, Rudi Kawinda Titus yang memiliki andil besar dalam membesarkan media Zona Merah Grup, meninggal dunia pada usia 52 tahun di RSUD Syekh Yusuf, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan, pada Jumat (11/4/2025).

Rudi, yang dikenal sebagai sosok yang agresif dalam mencari informasi, meninggal dunia setelah sebelumnya menderita Hiponatremia, yaitu kondisi di mana tubuh mengalami kelebihan cairan.

BACA JUGA :  Realita Sosial Terkuak, Bocah di Gowa Pungut Sisa Makanan Pejabat Usai HUT RI

CEO Zona Merah Grup sekaligus pendiri zonafaktualnews.com, Ibhe Ananda, menyampaikan rasa kehilangan yang mendalam atas kepergian sahabat sekaligus kolega yang telah banyak memberikan kontribusi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Rudi adalah satu-satunya wartawan yang pernah ikut membesarkan Zona Merah Grup. Kini, kami telah kehilangan dua wartawan terbaik, Dody Abdullah dan Rudi Kawinda Titus,” ujar Ibhe dalam keterangan tertulisnya pada Sabtu (12/4/2025).

BACA JUGA :  Gowa Darurat Rokok Ilegal, Disperindag Jadi Penonton?

Ibhe juga menceritakan betapa terkejutnya ia mendengar kabar kepergian Rudi.

“Dua hari sebelum meninggal, saya masih berkomunikasi dengan Rudi lewat telepon. Dalam percakapan tersebut, Rudi tampak sehat dan tidak mengeluh. Bahkan, ia memberi pesan kepada saya untuk tidak terlalu banyak begadang,” kenang Ibhe, menirukan kata-kata terakhir Rudi.

Kepergian Rudi Kawinda Titus meninggalkan duka mendalam bagi keluarga dan sahabat.

BACA JUGA :  Joget Rebutan Kursi hingga Makan Biskuit, HUT RI di Tombolo Bikin Ngakak

Sekali lagi, segenap keluarga besar Zona Merah Grup kembali menyampaikan duka cita yang mendalam

Semoga Tuhan memberikan kekuatan kepada keluarga yang ditinggalkan. Selamat jalan, Rudi.

(Id Amor)
Follow Berita Zona Faktual News di Google News

Berita Terkait

Oknum Pembiayaan Moladin di Sulsel Diduga Tipu Nasabah Lewat Skema “Dana Sinta”
Banjir Kepung Bekasi, Ketinggian Air Capai 1,5 Meter di Jatibening Permai
Program Kemiskinan Tak Transparan, LACAK Gowa Diminta Tunjukkan Data Bukan Asumsi
Psikiater UI Mintarsih Tanggapi Sorotan Menkeu Purbaya Soal “Penggorengan Saham”
PN Sinjai Kabulkan Praperadilan Kasus Laka Lantas, SP3 Polantas Dinyatakan Tidak Sah
Komisi III DPR RI Desak Kejaksaan Bongkar Aktor di Balik Kerusakan Banjir Aceh
Cuaca Ekstrem Mengintai Sulsel, BMKG Ingatkan Banjir dan Gelombang Tinggi
Heboh, Bumi Akan Kehilangan Gravitasi 7 Detik pada 2026, Ini Fakta Sebenarnya

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 01:30 WITA

Oknum Pembiayaan Moladin di Sulsel Diduga Tipu Nasabah Lewat Skema “Dana Sinta”

Sabtu, 24 Januari 2026 - 07:40 WITA

Banjir Kepung Bekasi, Ketinggian Air Capai 1,5 Meter di Jatibening Permai

Sabtu, 24 Januari 2026 - 02:40 WITA

Program Kemiskinan Tak Transparan, LACAK Gowa Diminta Tunjukkan Data Bukan Asumsi

Jumat, 23 Januari 2026 - 02:45 WITA

Psikiater UI Mintarsih Tanggapi Sorotan Menkeu Purbaya Soal “Penggorengan Saham”

Jumat, 23 Januari 2026 - 01:33 WITA

PN Sinjai Kabulkan Praperadilan Kasus Laka Lantas, SP3 Polantas Dinyatakan Tidak Sah

Berita Terbaru