Makassar Dikepung Banjir, Lalu Lintas Lumpuh dan Pohon Tumbang

Senin, 13 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sejumlah mobil terlihat menerobos banjir di wilayah pelabuhan Nusantara Makassar

Sejumlah mobil terlihat menerobos banjir di wilayah pelabuhan Nusantara Makassar

Zonafaktualnews.com – Sejumlah kawasan di Kota Makassar, dikepung banjir, lalu lintas lumpuh hingga pohon tumbang akibat hujan deras pada Senin (13/2/2023)

Di sejumlah wilayah Makassar, ketinggian air dilaporkan mencapai lutut orang dewasa

Seperti yang terjadi di Jalan Sulawesi, Hasanuddin, Ahmad Yani, Pettarani, Perintis Kemerdekaan, Veteran, Minasaupa, BTP,

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sejumlah mobil menerobos banjir Jalan Perintis Kemerdekaan

Kemudian Sudiang, Hertasning, Toddopuli, Alauddin, Antang, Mappayukki, Cenderawasih dan lorong-lorong dalam kota Makassar

BACA JUGA :  Oknum Guru Pondok Pesantren di Makassar Aniaya Santri, Orang Tua Lapor Polisi

Akibatnya, arus lalu mengalami kemacetan mulai dari atas Fly Over hingga depan kantor Gubernur. Bahkan pohon tumbang menimpa mobil di Jalan Mappanyuki

Tak hanya itu, beberapa kendaran roda dua juga mogok setelah nekat menerobos genangan air

Pohon tumbang di Jalan Mappanyukki

Dg Gassing salah satu pengendara sepeda motor mengaku telah terjebak selama 1 jam karena tidak bisa melintas di Jalan Pettarani

BACA JUGA :  2 Tersangka Skincare Merkuri di Makassar Ditahan, “Ratu Emas” Masih “Cuti” di RS

“Banjir gaes motor mogok sejam disini terjebak, putar balik,” ucapnya melalui unggahan video di sosial media

Menurut laporan warga, Banjir terjadi di sejumlah kawasan Makassar, ketinggian air dilaporkan mencapai lutut orang dewasa

Sementara itu, di kawasan pantai lokasi, dilaporkan sejumlah lapak-lapak pedagang hanyut disapa banjir.

Lalu Lintas Lumouh di Jalan Pettarani

Air juga terus meninggi di Kelurahan Paccerakkang, Kecamatan Biringkanaya seiring hujan lebat. Begitu juga di Kecamatan Tamalanrea.

BACA JUGA :  Geng Motor Serang Warga Banta-bantaeng Makassar dengan Parang dan Busur

Hujan terus mengguyur Kota Angin Mamiri itu sejak pukul 02.09 Subuh hingga pagi jelang pukul 10.12 Wita

Saat ini hujan deras masih melanda Kota Makassar. Sehingga diperkirakan air akan semakin tinggi.

BMKG Wilayah IV Makassar telah mengeluarkan peringatan dini cuaca terkait ekstrem di Sulawesi Selatan sejak  Minggu (12/2/2023) hingga Kamis (16/2/2023)

Editor : Isal

Berita Terkait

Forbina Minta Pemerintah Terapkan Kebijakan Bagi Hasil Sawit di Luar Pajak dan CSR
JK Ngamuk! Lahan 16,4 Hektare Miliknya di Makassar Dirampok Mafia Tanah
Walhi Soroti Ketertutupan Medco, Dana CSR di Aceh Timur Diduga Tak Tepat Sasaran
4 Hari Hilang, Bilqis di Makassar Terekam CCTV Bersama Perempuan Rambut Pirang
Janji Manis PT. SSI Tak Terpenuhi, Keluarga Korban Kecelakaan Merasa Tertipu
Aksi Bela TEMPO Ricuh, Massa Diduga Bayaran Serang Jurnalis di Makassar
Anggota DPR RI Desak Polisi Usut Tuntas Kasus Pemuda yang Tewas di Masjid
Parkir Liar Makan Korban, Pengamat Sebut Lemahnya Tata Kelola Kota Lhokseumawe

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 20:57 WITA

Forbina Minta Pemerintah Terapkan Kebijakan Bagi Hasil Sawit di Luar Pajak dan CSR

Kamis, 6 November 2025 - 11:12 WITA

JK Ngamuk! Lahan 16,4 Hektare Miliknya di Makassar Dirampok Mafia Tanah

Rabu, 5 November 2025 - 22:17 WITA

Walhi Soroti Ketertutupan Medco, Dana CSR di Aceh Timur Diduga Tak Tepat Sasaran

Rabu, 5 November 2025 - 11:26 WITA

4 Hari Hilang, Bilqis di Makassar Terekam CCTV Bersama Perempuan Rambut Pirang

Rabu, 5 November 2025 - 08:49 WITA

Janji Manis PT. SSI Tak Terpenuhi, Keluarga Korban Kecelakaan Merasa Tertipu

Berita Terbaru