Topik Pembatalan acara

Data penyelenggara WJP, sedikitnya 1.052 warga Aceh menghadiri konser di luar provinsi. Menggunakan pendekatan konservatif yang lazim dalam studi dampak pariwisata, nilai belanja yang tidak berputar di Aceh diperkirakan Rp1,58–3,68 miliar hanya dari satu event.

Metro

Retribusi Aneh, Izin Diblokir, Venue Digembok, Begini Cara Aceh Membunuh Kreativitas

Metro | News | Senin, 10 November 2025 - 21:59 WITA

Senin, 10 November 2025 - 21:59 WITA

Zonafaktualnews.com – Dunia industri kreatif Aceh kini menghadapi ancaman serius, bukan dari kurangnya ide atau talenta, melainkan dari kebijakan yang berubah-ubah dan penegakan aturan…